Upaya Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran Bahasa Indonesia Melalui Model Pembelajaran Picture Pada Kelas VI UPTD SD Negeri 146 Barambang 1

Penulis

  • Yuniar Universitas Muhammadiyah Makassar, Indonesia
  • Sulpardina Universitas Muhammadiyah Makassar, Indonesia
  • Farina Nur Mahdi Universitas Muhammadiyah Makassar, Indonesia
  • Dea Novita Universitas Muhammadiyah Makassar, Indonesia
  • Diska Muna Mandika Universitas Muhammadiyah Makassar, Indonesia
  • Rezky Ayu Ariani Universitas Muhammadiyah Makassar, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.56983/jgps.v2i4.1238

Kata Kunci:

Model Picture And picture, Hasil Belajar Siswa, Bahasa Indonesia

Abstrak

Masalah utama dalam penelitian ini yaitu bagaimana upaya meningkatkan hasil belajar siswa pada mata pelajaran bahasa Indonesia melalui model pembelajaran picture pada kelas IV UPTD SD Negeri 146 Barambang 1 Kabupaten Maros.Penelitian ini bertujuan melihatkeberhasilan penggunaan model pembelajaran picture and picture dapat meningkatkan hasil belajar siswa pada mata pelajaran Bahasa Indonesia.Target penelitian ini adalah untuk menemukan masalah terhadap kondisi siswayang selama ini menggunakan model pembelajaran yang biasa maka hasil pembelajaran tidak mendapat hasil yang maksimal. Dengan menggunakan model picture and picture dapat meningkatkan hasil belajar siswa pada mata pelajaran Bahasa Indonesia di kelas VI SDN 146 Barambang 1 Kecamatan Mandai.Jenis penelitian ini adalah penelitian tindakan kelas.Sampel dan populasi adalah siswa kelas UPTD SD Negeri 146 Barambang 1 Kabupaten Maros, yang masing-masing berjumlah 18siswa. Instrumen yang digunakan untuk mengetahui adanya keberhasilan penggunaan model pembelajaran picture and picture dapat meningkatkan hasil belajar siswa pada mata pelajaran Bahasa IndonesiaHasil penelitian yang diperoleh dari penelitian ini yaitu pembelajaran melalui model pembelajaran picture telah terlaksana dengan baik.Pada tahap ini peneliti mempersiapkan rencana pelaksanaan pembelajaran, lembar tes siswa, lembar observasi pelaksanaan pembelajaran, lembar observasi pelaksanaan pembelajaran picture and picture.

Unduhan

Data unduhan belum tersedia.

Biografi Penulis

Farina Nur Mahdi, Universitas Muhammadiyah Makassar, Indonesia

FKIP PGSD

Referensi

Ananda Rusyidi, Dkk. 2017. Inovasi Pendidikan. Medan; CV Widya Puspita

Arikunto Suharsimi, Dkk. (2017). Peneliian Tindakan Kelas. Jakarta: PT Bumi Aksara

Asih. (2016). Strategi Pembelajaran Bahasa Indonesia. Bandung: CV Pustaka Setia

Aqib Zainal, Dkk. (2016). Penelitian Tindakan Kelas. Bandung: Yrahma Widia

Axiom Jurnal Pendidikan dan Matematika. 2013. Medan: Jurusan Pendidikan Matematika Fakultas ilmu Tarbiyah dan Keguruan IAINSU. Vol II No. 1.

Bakar A Rosdiana. (2008). Pendidikan Suatu Pengantar. Bandung: Ciptapustaka Media

Cahyani Isah. (2012). Model Pembelajaran Bahasa Indonesia. Jakarta

Daulay Haidar Putra. (2014). Pendidikan Islam. Jakarta: Kencana

Dipl Zuhri, TAFL dkk. (1992). Sunan At Tarmidzi Juz IV. Semarang, CV AsySyifa’.

Hamdani. (2017). Strategi Belajar Mengajar. Bandung: CV Pustaka Setia

Hamalik Oemar. (2013). Proses Belajar Mengajar. Jakarta: PT Bumi Aksara

Istarani. (2014). 58 Model Pembelajaran Inovatif. Medan: Media Persada Jaya

Farida. (2015). Perencanaan Pembelajaran. Medan:

Jihat Asep, Abul Haris. (2013). Evaluasi Pembelajaran. Yogyakarta: Multi Presindo

Kunandar. (2012). Langkah Mudah Penelitian Tindakan Kelas. Jakarta: PT Rajagrafindo Persada

Mardianto. (2012). Psikologi Pendidikan.Medan: Perdana Publishing

Nasution Wahyudin Nur. (2017). Stategi Pembelajaran. Medan: Perdana Publishing

Nata Abuddin. 2010. Tafsir Ayat-Ayat Pendidikan. Jakarta; PT Rajagrafindo Persada, h. 157.

Purwanto Nanag. (2014). Pengantar Pendidikan. Yogyakarta: Graha Ilmu

Purwandi Retno. (2015). Buku Pintar Bahasa Indonesia. Yogyakarta: Istana Media

Purwanto. (2010). Evaluasi Hasil Belajar. Yogyakarta: Pustaka Belajar

Rusman. (2017). Belajar dan Pembelajaran. Jakarta: PT Karisma Putra Utama

Salim, Dkk. (2017). Penelitian Tindakan Kelas. Medan: Perdana Publishing

Sanjaya Wina. (2009). Penelitian Tindakan Kelas. Jakarta: Kencana

Solihatin Etin. (2012). Strategi Pembelajaran PKN. Jakarta: PT Bumi Aksara

Sumardi. (2002). Buku Pembelajaran Bahasa Indonesia. Jakarta: PT Grasindo

Syah Muhibin. (2011). Psikologi Belajar. Jakarta: PT Rajagrafindo Persada

Uno B Hamzah, Nurdin Mohammad. (2014). Belajar Dengan Pendekatan Paikem. Jakarta: PT Bumi Aksara

Unduhan

Diterbitkan

2024-08-25

Cara Mengutip

Yuniar, Rifai, S., Nur Mahdi, F., Novita, D. ., Mandika, D. M., & Ariani, R. A. (2024). Upaya Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran Bahasa Indonesia Melalui Model Pembelajaran Picture Pada Kelas VI UPTD SD Negeri 146 Barambang 1. Jurnal Guru Pencerah Semesta, 2(4), 657–665. https://doi.org/10.56983/jgps.v2i4.1238