Upaya Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Menggunakan Media Power Point Pada Pembelajaran Tematik Kelas VI SDN 28 Tumampua II

Penulis

  • Isna Iskandar Universitas Muhammadiyah Makassar,indonesia
  • Hamzah Universitas Muhammadiyah Makassar, Indonesia
  • Muafiah Nur Universitas Muhammadiyah Makassar, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.56983/jgps.v2i2.860

Kata Kunci:

Hasil Belajar, Media Power Point, Pembelajaran Tematik

Abstrak

Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan hasil belajar tematik siswa kelas VI SDN 28 Tumampua II melalui penggunaan media Power point. Penelitian ini adalah Penelitian Tindakan Kelas (PTK) yang dlilakukan dalam 2 siklus dengan subjek peneliti adalah kelas VI SDN 28 Tumampua II pada tahun pelajaran 2022/2023. Data dikumpulkan dengan tes yang diadakan pada setiap akhir siklus. Data dianalisi secara deskriptif untuk menjelaskan peningkatan hasil belajar sebelum dan setelah penggunaan media Power point. Hasil penelitian menunjukkan bahwa penggunaan media Power point yang diterapkan pada pembelajaran tematik siswa kelas VI SDN 28 Tumampua II dapat meningkatkan hasil belajar siswa. Hal ini di tunjukkan dengan presentase siswa tuntas dari siklus I sebesar 71% pada siklus II menjadi 96%. Berdasarkan penelitian ketuntasan belajar siswa kelas VI adalah peningkatan nilai tertinggi pada siklus I ke siklus II yakni dari 86 menjadi 90. Terdapat dari penggunaan media Power point selama proses pembelajaran yaitu meningkatkan keaktifan siswa dan keikutsertaan mereka untuk berpartisipasi dalam pembelajaran tematik sehingga penggunaan media Power point telah berhasil meningkatkan hasil belajar tematik siswa kelas VI SDN 28 Tumampua II.

Unduhan

Data unduhan belum tersedia.

Referensi

Akurianto, S. (2014). Penelitian Tindakan Kelas. Jakarta: Pt. Bumi Aksara.

Arsyad. (2017). Media Pembelajaran. Jakarta: Rajagrafindo Persada.

Daryanto. (2016). Evaluasi Dan Penilaian Pembelajaran Kurikulum 2013. Yogyakarta: Gova Media.

Elpira. (N.D.). Pengaruh Penggunaan Media Power Point Terhadap Minat Dan Hasil Belajar Ipa Siswa Kelas IV SD . Journal Inovasi Teknologi Pendidikan.

Febriani, K., Sunarjan, & Tri Atmaja, H. (2018). Pengaruh Penggunaan Media Powerpoint Terhadap Minat Belajar Siswa. Indonesia Journal Of History, 32-33.

Hamalik, O. (2015). Kurikulum Dan Pembelajaran. Jakarta: Bumi Aksara.

Isep Septiawan Hamalik, O. (2015). Kurikulum Dan Pembelajaran. Jakarta: Bumi Aksara.

Indriana, D. (2015). Ragam Alat Bantu Media Pengajaran. Yogjakarta: Divapress.

Mansiah, A. (2020). Penerapan Media Pembelajaran Berbasis Power Point Dalam Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Kelas Iii Madrasah Ibtidayah Negeri 2 Tanjung Jabung Timur. Jurnal State Islamic University Uin .

Margiana, Y. (2020). Upaya Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Melalui Media Powerpoint Dalam Pembelajaran Daring Dikelas V Sdn Karamatwangi.

Nurhid. (2020). Upaya Meningkatkan Hasil Belajar Melalui Penggunaan Media Powerpoint Pada Pembelajaran Tematik. Workshop Nasional Penguatan Kompetensi Guru Sekolah Dasar, 342-343.

Rukminingsih. (2020). Metode Penelitian Pendidikan. Yogyakarta: Erhaka Utama.

Susmiati. (2021). Penggunaan Media Power Point Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Matemateka Pelajaran Ips. Pendidikan Dan Pembelajaran Terpadu , 65.

Unduhan

Diterbitkan

2024-02-29

Cara Mengutip

Iskandar, I. ., Hamzah, & Nur, M. . (2024). Upaya Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Menggunakan Media Power Point Pada Pembelajaran Tematik Kelas VI SDN 28 Tumampua II. Jurnal Guru Pencerah Semesta, 2(2), 264–276. https://doi.org/10.56983/jgps.v2i2.860